Isekai wa Smartphone to Tomo ni Sub Indo BD Batch : Anime ini bercerita ketika Tuhan atau Dewa tidak sengaja menyerang Touya Mochizuki dengan sambaran petir yang membuatnya mati. Sebagai permintaan maaf, Dewa memberikan Touya penawaran untuk hidup sekali lagi tetapi didunia fantasi yang penuh magis. Tentu saja Touya menerima tawaran yang sangat menarik itu, dan juga Touya meminta untuk membawa satu hal kedalam dunia barunya itu, yaitu Smartphone.
Setelah memulai hidupnya yang baru didunia itu, ia melihat dunia itu dipenuhi dengan kekuatan sihir yang menakjubkan. Dan beruntungnya, ia malah menarik perhatian banyak wanita didunia itu. Dimulailah kisah Touya didunia barunya yang malah membuat situasi harem didunia barunya itu.